Senin, 28 Desember 2020

MEDIA PEMBELAJARAN MATEMATIKA (PAPAN MUSI/MULTI FUNGSI)

 



Deskripsi Media

Papan Musi (Papan Multi fungsi) sebuah media pembelajaran yang saya buat untuk digunakan dalam pembelajaran matematika. Papan musi yang saya buat ini berisikan angka mulai dari 1 hingga 60. Papan musi ini digunakan untuk mempermudah peserta didik dalam belajar matematika pada materi KPK dan FPB. 

Papan musi ini juga sangat mempermudah peserta didik untuk membedakan penyelesaian antara FPB dan KPK itu bagaimana. 

Cara Kerja Media

Dilihat dari pelafalannya sudah sangat berbeda, yang satu mencari faktor dan yang satunya lagi mencari kelipatan. Dengan memahami pengertian tersebut sudah dapat ditarik kesimpulannya ketika mencari FPB kita hanya perlu menutup faktor tiap angka pada papan musi menggunakan tempelan sebagai penutupnya untuk menandakan bahwa itu angka yang termasuk FPB sesuai dengan soal yang ada.

.

.

.

Penulis : Siti Wahidah

NIRM : 18.11.20.0112.00466

PGMI B 2018 adalah angkatan ke-4 dari Program Studi Pendidikan Guru MAdrasah Ibtidaiyah Sekolah Tinggi Ilmu Al-Quran (STIQ) Amuntai.

0 komentar:

Posting Komentar

Contact Us

Address :

Jl. Rakha Pakapuran, Amuntai Utara, Kab Hulu Sungai Utara
Kalimantan Selatan